Paket Nelpon Murah XL Ke Semua Operator
Paket Nelpon Murah XL Ke Semua Operator? - Banyaknya provider telekomunkasi di indonesia membuat banyak pengguna cukup bingung, pasalnya tarif yang dikenakan tiap operatornya berbeda, bahkan, tiap waktu tertentu juga memiliki tarif yang tidak sama.
Untuk pengguna XL yang masih bingung tentang berapa sih tarif yang dikenakan oleh XL untuk nelpon ke operator lain? paketpedia akan menjelaskan secara rinci Paket Nelpon Murah XL Ke Semua Operator, sebagai bahan pertimbangan berikut adalah tarif NORMAL yang dikenakan XL jika nelpon ke sesama ataupun operator lain.
XL-Ku 24 JAM
Untuk pengguna XL yang masih bingung tentang berapa sih tarif yang dikenakan oleh XL untuk nelpon ke operator lain? paketpedia akan menjelaskan secara rinci Paket Nelpon Murah XL Ke Semua Operator, sebagai bahan pertimbangan berikut adalah tarif NORMAL yang dikenakan XL jika nelpon ke sesama ataupun operator lain.
XL-Ku 24 JAM
- Nelpon ke Sesama XL 00:00 - 23:59 Pakai Rp 2650 (Rp 25/dtk), GRATIS NELPON SEHARIAN sampai Jam 12 Malam (Berlaku setiap nelpon & berlaku nasional kecuali untuk Cianjur, Singaraja & Blitar.)
- Nelpon ke nomor AXIS pukul: 00:00 - 23:59 Rp 1.750/menit langsung GRATIS 200 menit nelpon ke nomor AXIS
- Nelpon ke Operator Lain dan PSTN 00:00 - 23:59 Nelpon 5Menit (Rp750/30dtk) GRATIS 5Menit (Tarif berlaku akumulasi dan skema berulang)
- Nelpon ke Sesama XL:
Senin - Minggu pukul 05:00 - 04:59 Nelpon 2 menit 6 detik, GRATIS 75 menit (Tarifnya Rp25/dtk, Gratisnya Berkali-kali)
Minggu - Senin pukul 05:00 - 04:59 Nelpon 84 detik, GRATIS 45 menit (Tarifnya Rp25/dtk, Gratisnya Berkali-kali) - Nelpon ke nomor AXIS pukul 00:00 - 23:59 Rp 1.750/menit langsung GRATIS 200 menit nelpon ke nomor AXIS
- Nelpon ke Operator Lain dan PSTN pukul 05:00 - 04:59 Nelpon 3 menit, GRATIS 15 menit (Tarifnya Rp30/dtk, Berlaku setiap nelpon)
- Nelpon ke Sesama XL
Senin - Minggu pukul 05:00 - 04:59 Gratis Nelpon Sepuasnya setelah bayar 80 detik (Rp. 2100) (Tarifnya Rp 25/dtk, Berlaku setiap nelpon)
Minggu - Senin pukul 05:00 - 04:59 Gratis Nelpon Sepuasnya setelah bayar 70 detik (Rp. 2000) (Tarif Rp25/dtk, Berlaku setiap nelpon) - Nelpon ke nomor AXIS pukul 00:00 - 23:59 Rp 1.750/menit langsung GRATIS 200 menit nelpon ke nomor AXIS
- Nelpon ke Operator Lain dan PSTN 05:00 - 04:59 Nelpon 3 menit, GRATIS 15 menit (Tarifnya Rp30/dtk, Berlaku setiap nelpon)
Nah, untuk Paket Nelpon Murah XL Ke Semua Operator ini XL memberikan tarif khusus buat pengguna yang sudah setia minimal 3 bulan menggunakan kartu yang digunakan tersebut dengan menghadirkan paket AnyNet Talk & Text dengan paket tersebut Nikmati GRATIS 30 menit + 30 SMS ke SEMUA OPERATOR! setelah pemakaian Rp.4000.
Detailnya sebagai berikut:
- GRATIS nelpon 30 menit berlaku ke SEMUA OPERATOR!
- GRATIS nelpon sudah termasuk pemakaian & berlaku sampai jam 12mlm di hari yang sama.
- GRATIS nelpon ke SEMUA OPERATOR termasuk ke PSTN (telpon rumah) dan semua operator seluler domestik.
Tarif Nelpon ke SEMUA OPERATOR :
Senin - Jumat:
Tarif nelpon Rp300/6 detik.
Setelah GRATIS habis berlaku tarif Rp.10 per detik pembulatan 6/ detik sampai jam 12malam.
Sabtu - Minggu:
Tarif nelpon Rp300/5 detik.
Tarif nelpon Rp300/5 detik.
Setelah GRATIS habis berlaku tarif Rp.10 per detik pembulatan 5/detik sampai jam 12malam.
Untuk mengaktifkan paket AnyNet kamu bisa menghubungi *123*33# melalui kartu XLmu.
Cari paket internet XL yang Bonus nelpon kesemua operator? Silahkan baca: Paket Combo Xtra
Jarang-jarang kan ada Paket Nelpon Murah Ke Semua Operator? cuma XL yang bisa ngasih tarif nelpon ke operator lain dengan tarif semurah ini!
Posting Komentar untuk "Paket Nelpon Murah XL Ke Semua Operator"